Selasa, 29 April 2014

Cara Mengatasi Pulsa IM3 Yang Berkurang Dengan Sendirinya


Berikut Solusinya
  1. cek apakah anda secara sengaja atau tidak telah mengikuti/terikuti layanan berbayar, unreg semua layanan berbayar tersebut dengan cara *726# dengan mengecek ke *726# akan terlihat apakah kita sedang berlangganan layanan berbayar.
  2. Apabila tidak berlangganan layanan berbayar apapun, maka pulsa ini berkurang akibat akses internet (browser/whatsapp/aplikasi lainnya) yang menggunakan jalur gprs, bukan jalur BIS, sehingga menyedot pulsa regular, oleh karena itu matikan layanan GPRS:  Ketik sms (gratis): indosatgprs off  , kirim ke : 889, setelah anda melakukan sms nanti akan ada konnfirmasi dari 889 tentang penonaktifan indosatgprs dan penebritahuan lainnya serta cara pengaktifan kembali layanan gprs.
Anda tidak perlu melakukan perubahan apapun pada handle bb anda yaitu dengan setting APN & menghapus service book WAP2 Transport yang resikonya sendiri tidak pernah kita ketahui apa.







      Artikel Terkait :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Masukan Kritik Dan Saran